cara menulis artikel utuk SEO

riset keyword

 

Mempublikasikan konten yang pantas untuk mendapatkan peringkat #1. Proses ini melampaui penggunaan kata kunci di halaman kamu.

Untuk meraih peringkat #1, kontenmu harus:

  1. Unik
  2. Informatif
  3. Dioptimalkan untuk intensi pencarian

Dan dalam bab ini akan menunjukkan bagaimana cara memastikan bahwa konten SEO kamu memenuhi kriteria ketiga kotak ini :  

 

 

  • Konten yang Unik

 

Kamu wajib menghadirkan konten yang  unik. Unik yang dimaksud bukan hanya lain dari yang lain. Kontenmu juga harus mampu mengatasi masalah yang dialami pengunjung dan membuat mereka nyaman saat membacanya. baca juga Tren Google untuk SEO

 

 

Sesuatu yang Unik lainnya  itu bisa berupa:

 

  • Kiat atau strategi baru
  • Daftar dari beragam sumber yang dikemas / disatukan dengan baik
  • Desain dan UX yang kuat
  • Studi kasus baru
  • Proses langkah demi langkah yang disederhanakan

 

 

  • Konten yang Berharga

 

 

Menerbitkan sesuatu yang unik adalah titik awal yang baik.

tetapi itu tidak cukup.

Menurut Fakta Hosting, ada sekitar 4 juta posting-an blog yang  dipublikasikan setiap harinya.

Jadi agar konten kamu menonjol dan diperhatikan, kamu perlu

  • Tambahkan detail: Gambar, screenshot, dan langkah-langkah membuat konten jadi mudah dipraktikkan.
  • Tulisan yang singkat namun informatif: copywriting yang kuat akan membuat konten kamu lebih menarik.
  • Materi yang diperbarui: Strategi, langkah, dan contoh baru sangat membantu membuat konten dilihat up to date di mata pengunjung.
  • Ditulis oleh  ahlinya: Sebagian besar konten ditulis oleh orang-orang yang tidak pernah melakukan hal yang mereka suruh kamu lakukan. Konten dari seseorang yang punya pengalaman langsung lebih berharga di mata pengunjung.

 

 

  • Konten yang Memenuhi Intensi Pencarian

 

 

Konten yang unik dan informatif memang bisa membuatmu berpeluang menduduki peringkat #1. Itupun kalau situs web kamu memenuhi Intensi pencarian

Kursus seo terbaik versi Google

Dengan kata lain:

halaman kamu harus relevan seperti apa yang diinginkan oleh pencari Google.

Jika tidak, halaman kamu kemungkinan akan terkubur di halaman ke-3 atau malah lebih buruk lagi.

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan